Rumah Produksi MKF Isyaratkan Ada Sinetron Baru, Fans "Mermaid In Love" Panik
https://trendbintang.blogspot.com/2016/09/rumah-produksi-mkf-isyaratkan-ada.html
WowKeren.com - Rumah produksi Mega Kreasi Films (MKF) belakangan sering menggoda fans lewat foto-foto yang diunggahnya. Belum lama ini, MKF membuat fans bertanya-tanya usai mengunggah foto bocah "misterius" di Instagram. Foto-foto ini sempat membuat fans menduga SCTV sedang menyiapkan sinetron baru.
Kini MKF kembali mengisyaratkan akan menghadirkan sinetron baru. Lewat akun Instagram resminya, MKF mengunggah foto Febby Rastanty Blink dan Jeff Smith. "Morniiiingggg everyone, masih semangat kan guys? Manaaaaa nih yg nge fans sama @mr.jeffsmith & @febbyrastanty???? Akan ada tayangan baruuuu nih dari MKF, kalian tau nggak?" tulis MKF di kolom caption.
Fans setia kedua bintang ini pun lantas menyebutkan jika Febby dan Jeff akan main sinetron bertajuk "Pink Angel". "Pinkangel @mkf_official," ujar pemilik akun kesha_echa. "Pink Angel judulnya," tulis pemilik akun ydechi. "Pink angel... Yeayy gak sabar nunggu tayang...," celetuk penggemar berakun rheina1608.
Tapi kabar akan adanya sinetron baru Febby ini membuat fans "Mermaid In Love" panik. Banyak yang mencoba memastikan bahwa "Pink Angel" bukan pengganti sinetron Amanda Manopo tersebut. Ada juga penggemar yang berdoa sinetron "Mermaid In Love" terus berumur panjang.
"Min bukan penganti mil kn.. @mkf_official," ujar pemilik akun memeyraysani. "Mil jangan tamat dong kalau mau tamat tolong kasih season 2," tambah pemilik akun junisanti90. "Bukan pengganti mil kan?" pemilik akun carlaprili sepertinya panik. "Bukan pengganti MIL kan???" tanya pemilik akun zulianatasya.
Read more: http://www.wowkeren.com/berita/tampil/00127733.html#ixzz4LRUPN1t2
Kini MKF kembali mengisyaratkan akan menghadirkan sinetron baru. Lewat akun Instagram resminya, MKF mengunggah foto Febby Rastanty Blink dan Jeff Smith. "Morniiiingggg everyone, masih semangat kan guys? Manaaaaa nih yg nge fans sama @mr.jeffsmith & @febbyrastanty???? Akan ada tayangan baruuuu nih dari MKF, kalian tau nggak?" tulis MKF di kolom caption.
Fans setia kedua bintang ini pun lantas menyebutkan jika Febby dan Jeff akan main sinetron bertajuk "Pink Angel". "Pinkangel @mkf_official," ujar pemilik akun kesha_echa. "Pink Angel judulnya," tulis pemilik akun ydechi. "Pink angel... Yeayy gak sabar nunggu tayang...," celetuk penggemar berakun rheina1608.
Tapi kabar akan adanya sinetron baru Febby ini membuat fans "Mermaid In Love" panik. Banyak yang mencoba memastikan bahwa "Pink Angel" bukan pengganti sinetron Amanda Manopo tersebut. Ada juga penggemar yang berdoa sinetron "Mermaid In Love" terus berumur panjang.
"Min bukan penganti mil kn.. @mkf_official," ujar pemilik akun memeyraysani. "Mil jangan tamat dong kalau mau tamat tolong kasih season 2," tambah pemilik akun junisanti90. "Bukan pengganti mil kan?" pemilik akun carlaprili sepertinya panik. "Bukan pengganti MIL kan???" tanya pemilik akun zulianatasya.
Read more: http://www.wowkeren.com/berita/tampil/00127733.html#ixzz4LRUPN1t2