Ini Dia Sinopsis Singkat dan Nama Para Pemain Sinetron "Istri Untuk papaku" SCTV

HLI Sinetron Istri Untuk Papaku merupakan sinetron baru yang disebut akan segera tayang di SCTV.  sinetron ini akan dibintangi oleh Naysila Mirdad dan Ali Syakieb. Selain itu sinetron ini juga dibintangi oleh artis cilik bernama Raya Adena.  Sinetron Istri Untuk Papaku ini merupakan produksi Mega Kreasi Films.

Naysila Mirdad disebut akan berperan sebagai Tiara. Tiara ini dekat dengan anak kecil bernama Cinta yang diperankan oleh Raya Adena. Cinta merindukan kasih sayang seorang ibu, karena ibunya Cinta sudah tidak ada. Karena itu Cinta menginginkan tante Tiara menjadi ibunya dan menginginkan papanya yang diperankan Ali Syakieb untuk menjadikan Tiara sebagai istri papanya itu.


Naysila Mirdad yang akan bermain di sinetron istri untuk papaku ini sebelumnya juga pernah bermain di sinetron Romeo dan Juminten yang juga tayang di SCTV dan diproduksi Mega Kreasi Films. Pada sinetron itu Nay berperan sebagai Juminten berpasangan dengan Jeff Smith yang berperan sebagai Romeo. Pada sinetron terbarunya ini yang berjudul  Istri Untuk Papaku  Nay akan berpasangan dengan  Ali Syakieb. Sedangkan Jeff Smith ternyata juga akan bermain di sinetron baru berjudul Pink Angelbersama dengan Feby Blink.


Sementara itu Ali Syakieb juga pernah tampil di sinetron SCTV berjudul D'Hijabers yang diproduksi Tobali Putra Productions. Pada sinetron  Istri Untuk Papaku ini Ali Syakieb berperan sebagai duda yang memiliki seorang anak. Ali Syakieb ini berperan sebagai pria yang sulit jatuh cinta lagi padahal anaknya ini merindukan kasih sayang seorang ibu.


Nama-nama pemain Sinetron Istri Untuk Papaku SCTV
Naysila Mirdad
Ali Syakieb
Aliff Alli
Raya Adena
Fanny Ghassani
Haviza Devi Anjani
Jason Kenechi
dll

Untuk nama lengkap Sinetron "Istri Untuk Papaku" dan jadwal tayangnya di SCTV kita tunggu info selanjutnya ya.

Read more: http://hiburan.lintas.info/2016/09/nama-nama-pemain-sinetron-istri-untuk.html

Related

Archana Mencari Cinta Tayang Perdana, Gopi dan Lonceng Cinta Pindah Jam Tayang

TABLOIDBINTANG.COM - SERIAL Archana Mencari Cinta mulai tayang di ANTV, Senin (28/11). Archana Mencari Cinta yang berjudul asli Pavitra Rishta, mengisi slot 14.00 WIB ANTV...

Pengulangan Cerita, Pakem Sinetron Berseason di Indonesia Mulai Berubah!

WWW.DUNIATV.NET - SISTEM season untuk sebuah drama seri, belakangan mulai sering dipakai untuk sinetron Indonesia. Bukan hal yang baru, sistem season sudah ada sejak tahun 1990-an di Indonesia. S...

Emre Kivilcim Terlibat Proyek Baru Bersama ANTV, Apa?

TABLOIDBINTANG.COM - ANTV, yang 2 tahun terakhir konsisten mendatangkan bintang-bintang India dan melibatkan mereka dalam produksi acara lokal, kini mulai berekspansi untuk bekerja sama dengan b...

Post a Comment

emo-but-icon
:noprob:
:smile:
:shy:
:trope:
:sneered:
:happy:
:escort:
:rapt:
:love:
:heart:
:angry:
:hate:
:sad:
:sigh:
:disappointed:
:cry:
:fear:
:surprise:
:unbelieve:
:shit:
:like:
:dislike:
:clap:
:cuff:
:fist:
:ok:
:file:
:link:
:place:
:contact:

Hot in weekRecentComments

Recent

Kembali di Episode Terakhir Serial 'Catatan Si Boy' Hana Prinantina Bikin Fans Antusias

Foto: Instagram @catatansiboynettv iyaa.com | Jakarta: Serial Catatan Si Boy tidak lama lagi akan mengakhiri jalan ceritanya. Coba membuat klimaks yang tak terlupakan, tim produksi pun si...

Awalnya Dibenci, Zaky Zimah Kini Dirindukan di Serial 'Naila' SCTV

Foto: instagram/_luckyperdana iyaa.com | Jakarta: Sinetron Naila kembali menuai protes netizen. Hal tersebut lantaran hadirnya tokoh antagonis baru yang menindas Naila (Nikita Willy). Ash...

Curi Perhatian, Ammar Zoni Perlahan Ambil Pemeran Utama Anak Jalanan dari Stefan William

Foto: Instagram iyaa.com | Jakarta: Sempat ditolak, Ammar Zoni justru berhasil mencuri perhatian para fans Anak Jalanan lewat perannya. Ya, lewat perannya sebagai Raffi, kakak kandung dar...

Balik Syuting, Alyssa Soebandono Siapkan Serial Baru?

Foto: instagram/ichasoebandono iyaa.com | Jakarta: Setelah lama vakum di dunia sinetron, Alyssa Soebandono nampaknya telah kembali memulai syuting proyek terbarunya. Kabarnya, Alyssa Soebandono aka...

Sukses di 'Anak Jalanan' Immanuel Caesar Hito Siapkan Sinetron Baru

Foto: instagram/hitocaesar iyaa.com | Jakarta: Immanuel Caesar Hito, pemeran Mondy di sinetron Anak Jalanan kabarnya tengah menyiapkan sinetron terbaru. Berkat aktingnya di Anak...

Comments

Anonymous:

Great to see that someone still understand how to create an awesome blog.The blog is genuinely impressive in all aspects.Good job, I like this blog.raja poker

munasya:

Kembali ke masa lalu, gak ada ide baru za ?

Anonymous:

SATU LAGI YANG PERLU DIINGAT PENGULANGAN TAYANGAN RANVER DAN ISHANI GAK BAKAL MENAIKAN RATING YANG ADA BAKAL TURUN DRASTIS ..TAPI ASHTA DAN SHLOK BAKAL MENAIKAN RATING ANDA SAYA JAMIN APALAGI JAM TAYA...

Anonymous:

Kalo sctv mau rating bagus jangan php in penonton dong..ASTHA DAN SHLOK SERIAL YG BAGUS ..saya jamin dalam seminggu rating sctv bakal naik..kondisten dong

Anonymous:

Thanks dah tayangin ice fantasy,,,

ENTERTAINMENT

Side Ads

Advertising: indotvtrends@gmail.com

Text Widget

*** TERIMA KASIH SUDAH MENGUNJUNGI TRENDBINTANG.CO.NR/TRENDBINTANG.BLOGSPOT.CO.ID *** SEMOGA BERMANFAAT *** *** TERIMA KASIH SUDAH MENGUNJUNGI TRENDBINTANG.CO.NR/TRENDBINTANG.BLOGSPOT.CO.ID *** SEMOGA BERMANFAAT *** *** TERIMA KASIH SUDAH MENGUNJUNGI TRENDBINTANG.CO.NR/TRENDBINTANG.BLOGSPOT.CO.ID *** SEMOGA BERMANFAAT *** *** TERIMA KASIH SUDAH MENGUNJUNGI TRENDBINTANG.CO.NR/TRENDBINTANG.BLOGSPOT.CO.ID *** SEMOGA BERMANFAAT *** *** TERIMA KASIH SUDAH MENGUNJUNGI TRENDBINTANG.CO.NR/TRENDBINTANG.BLOGSPOT.CO.ID *** SEMOGA BERMANFAAT *** *** TERIMA KASIH SUDAH MENGUNJUNGI TRENDBINTANG.CO.NR/TRENDBINTANG.BLOGSPOT.CO.ID *** SEMOGA BERMANFAAT *** *** TERIMA KASIH SUDAH MENGUNJUNGI TRENDBINTANG.CO.NR/TRENDBINTANG.BLOGSPOT.CO.ID *** SEMOGA BERMANFAAT *** *** TERIMA KASIH SUDAH MENGUNJUNGI TRENDBINTANG.CO.NR/TRENDBINTANG.BLOGSPOT.CO.ID *** SEMOGA BERMANFAAT *** *** TERIMA KASIH SUDAH MENGUNJUNGI TRENDBINTANG.CO.NR/TRENDBINTANG.BLOGSPOT.CO.ID *** SEMOGA BERMANFAAT *** *** TERIMA KASIH SUDAH MENGUNJUNGI TRENDBINTANG.CO.NR/TRENDBINTANG.BLOGSPOT.CO.ID *** SEMOGA BERMANFAAT *** *** TERIMA KASIH SUDAH MENGUNJUNGI TRENDBINTANG.CO.NR/TRENDBINTANG.BLOGSPOT.CO.ID *** SEMOGA BERMANFAAT *** *** TERIMA KASIH SUDAH MENGUNJUNGI TRENDBINTANG.CO.NR/TRENDBINTANG.BLOGSPOT.CO.ID *** SEMOGA BERMANFAAT *** *** TERIMA KASIH SUDAH MENGUNJUNGI TRENDBINTANG.CO.NR/TRENDBINTANG.BLOGSPOT.CO.ID *** SEMOGA BERMANFAAT ***

Connect Us Facebook

Connect Us Twitter

Total Pageviews

1,130,220
item